Di halaman Location, kamu bisa mengatur lokasi warungmu dengan cara:

  1. Masuk ke halaman admin.warung.io
  2. Klik Settings yang ada di bagian kiri halaman
  3. Pilih Location pada halaman setting

Pada halaman ini, kamu bisa:

  1. Mengaktifkan dan menonaktifkan lokasi warung dengan cara klik tombol on-off (enable-disable) pada setiap cabang warungmu.
  2. Mengatur warung mana yang menjadi lokasi default di aplikasi warungmu.

https://s3-us-west-2.amazonaws.com/secure.notion-static.com/425e931d-8883-4601-a923-bfab3e301e7c/admin.warung.io_tenant_settings_tabshipping-channels_(1).png


Tampilan alamat default pada aplikasi:

https://s3-us-west-2.amazonaws.com/secure.notion-static.com/1c850bdc-d6ba-4c78-a954-569afde61a2e/Untitled.png

Tampilan alamat aktif pada aplikasi:

https://s3-us-west-2.amazonaws.com/secure.notion-static.com/ab6687db-165b-454f-b14c-9ae75acc99f2/Untitled.png


Menambahkan Lokasi Baru

Untuk menambahkan lokasi baru:

  1. Klik Add New Locations pada halaman Location